PERAMALAN PENERIMAAN NASABAH PADA PT. BPR BINA REKSA KARYA ARTHA MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES


Author (Penulis)

BAGUS DWI LAKSONO PUTRO
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

10.1.03.02.0109

Abstract

Teknologi di era modern ini semakin berkembang dan menjadikan manusia berfikir untuk lebih maju. Manusia menginginkan segala sesuatu di kerjakan secara cepat, tepat waktu, dan teliti. Maka data yang dulu diolah secara manual, sudah tidak mungkin dilakukan karena memakan waktu yang lama. Permasalahan penelitian ini adalah (1) bagaimana merancang sebuah aplikasi penerimaan nasabah baru menggunakan metode Naïve Bayes ? (2) Apakah dengan aplikasi tersebut dapat membantu keputusan Manajer dalam menentukan kelayakan nasabah baru dengan lebih cepat dibandingkan dengan cara manual ? Penelitian ini menggunakan metode Naïve Bayes yang akan di buat sebuah sistem aplikasi untuk meramal tentang kelayakan seorang nasabah untuk berkredit.. Seorang nasabah yang akan meminjam pertama akan di ambil datanya sesuai kriteria dari data terdahulu kemudian di cocokan dengan menggunakan metode naïve bayes dicari yang paling mendekati dan hasil akan menunjukan nasabah diterima atau ditolak Kesimpulan hasil penelitian ini adalah (1) Aplikasi sistem pendukung keputusan dapat membantu keputusan Pegawai dalam menentukan siapa-siapa yang diterima sebagai nasabah dengan lebih cepat.(2) Dengan memasukan data calon nasabah lalu diolah dengan aplikasi sistem pendukung keputusan dan hasilnya dapat dilihat dari hasil seleksi perhitungan naïve bayes.

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2017-02-27

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE


Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI