SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN SUMBANGAN PEMBINAAN PENDIDIKAN (SPP) DI SMA NEGERI 1 KANDAT


Author (Penulis)

Danang Nur Alamsyah
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

09.1.03.02.0142

Abstract

Abstrak Danang Nur Alamsyah : Sistem Informasi Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) Siswa DI SMA Negeri 1 Kandat , Skripsi, Teknik Informatika FT UN PGRI Kediri. 2016 Sistem Informasi Administrasi merupakan Suatu sistem informasi yang akan merancang untuk mengubah data transaksi bisnis menjadi informasi yang bermanfaat dan bertujuan untuk membantu pengambilan keputusan. Dan Sistem Informasi dapat melakukan pengolah data secara cepat, tepat, akurat dan efisien. Salah satu perkembangan teknologi informasi yang sampai saat ini banyak diminati adalah teknologi komputer. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan, Sistem Informasi Pembayaran SPP di SMA Negeri 1 Kandat masih dilakukan secara manual baik dalam hal transaksi maupun rekap data. Sehingga memperlambat di dalam proses pembayaran, pencatatan dan rekap pembayaran. Hal ini menyebabkan proses yang terkait dengan pembayaran SPP belum berjalan secara optimal. Dengan adanya sistem yang baru diharapkan dapat mempermudah petugas pembayaran SPP dalam melayani transaksi pembayaran, pencatatan dan rekap data. Kata kunci : Sistem Pembayaran, Pembayaran SPP berbasis web, PHP, MySQL

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2016-08-22

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE


Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI