APLIKASI LOCATION BASED SERVICE (LBS) INFORMASI LOKASI FASILITAS BENGKEL DI KABUPATEN TULUNGAGUNG


Author (Penulis)

EDI PURNOMO
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

14.1.03.02.0322

Abstract

ABSTRAK

Edi purnomo: Aplikasi Pencarian terdekat bengkel di Tulungagung menggunakan Location-Based Services berbasis Web , Skripsi, Teknik Informatika, FT UN PGRI Kediri, 2019.

                                                            

   Masyarakat saat mengalami kerusakan pada mobil kesulitan mencari bengkel terdekat. Permasalahan penelitian ini adalah “Bagaimana menerapkan Algoritma Djikstra untuk menemukan bengkel beserta rutenya berdasarkan koordinat GPS”.

Penelitian ini bertujuan untuk membuat aplikasi berbasis Web yang mempermudah masyarakat untuk menemukan bengkel terdekat.Tahapan penyelesaian pada penelitian ini adalah pertama mencari bengkel, kedua mengetahui titik latitude,longitude pada bengkel, ketiga mencari data rute latitude, longitude antara titik ke satu ke titik yang lain, ke empat membuat rute.

Hasil dari penelitian ini adalah aplikasi sudah dapat digunakan, Berdasarkan uji coba menunjukkan bahwa aplikasi pencarian tempat bengkel di Tulungagung berbasis web sudah layak untuk membantu mencari tempat-tempat bengkel di Tulungagung.

Kesimpulan bahwa aplikasi pencarian tempat bengkel berbasis LBS dapat digunakan oleh para pengguna.

 

 

KATA KUNCI  : Algoritma Dijkstra, LBS


Keyword

a

Reference

Berbudhi Rachman Hidayat, Herny Februariyanti. 2013. Aplikasi Location Based Service (Lbs) Pencarian Lokasi Taxi Pada Android Di Kota Semarang tersedia :https://www.unisbank.ac.id, diunduh 25 Desember 2017.

 

Deti Marlena, Hari Aspriyono. 2014. Sistem Informasi Geografis Letak Lokasi Rumah Sakit Dan Apotek Kota Bengkulu Berbasis Android Tersedia :

            Download.portalgaruda.org, diunduh 5 Desember 2017.

Drs. Jong Jek Siang, M. 2006. Matematika diskrit dan aplikasinya pada ilmu komputer jilid 3. Yogyakarta: ANDI.

 

I Made Widnyana, I Nyoman Piarsa, A. A. K. Agung Cahyawan W. 2015. Aplikasi Sistem Informasi Geografis Bengkel di Kota Denpasar Berbasis Android  Tersedia :https://ojs.unud.ac.id, diunduh 5 Desember 2017.

            Jurnal.unived.ac.id, diunduh 17 Desember 2017.

 

Kadir, Abdul. 2008. Tuntunan Praktis: Belajar Database Menggunakan MySQL. Yogyakarta: Andi.

 


PUBLISHED

2019-02-14

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE

Vol. 03 No. 03 Tahun 2019

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI