SISTEM SELEKSI PESERTA LKS MENGGUNAKAN METODE ID3 DAN WEIGHTED PRODUCT DI SMK PGRI 1 NGANJUK


Author (Penulis)

M. AFIF SLAMET EFFENDI
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

14.1.03.02.0046

Abstract

Penelitian ini, dilatar belakangi penyeleksian siswa sebagai perwakilan sekolah dalam mengikuti lomba kompetensi siswa di SMK PGRI 1 Nganjuk yang dilakukan masih secara manual yaitu membandingkan data siswa satu persatu. Penelitian ini dilakukan guna membuat sistem penyeleksian yang lebih baik dari cara manual sehingga siswa yang terpilih lebih tepat untuk membawa nama sekolah.

Permasalahan penelitian ini adalah (1) Bagaimana cara merancang dan membangun Sistem seleksi perserta LKS menggunakan metode Iterative Dichotomizer Three dan Weighted Product di SMK PGRI 1 Nganjuk? (2) Bagaimana mengimplementasikan metode Iterative Dichotomizer Three dan Weighted Product dalam proses penyeleksian siswa yang direkomendasikan untuk mengikuti Lomba Kompetensi Siswa pada SMK PGRI 1 Nganjuk?

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan data yang digunakan berupa angka atau data kualitatif yang diangkakan yang didapat dari SMK PGRI 1 Nganjuk.

Dari penelitian yang dilakukan penulis dapat dihasilkan beberapa simpulan, sebagai berikut: (1) Penelitian ini berhasil membuat Sistem seleksi perserta LKS-SMK menggunakan metode Iterative Dichotomizer Three dan Weighted Product. (2) Dari hasil penerapan metode Iterative Dichotormizer Three sebagai seleksi nilai non-akademik siswa dan metode weighted product sebagai seleksi nilai akademik siswa yang lolos seleksi non-akademik ini dapat digunakan guru kejuruan dan kaprogli SMK PGRI 1 Nganjuk dalam proses penyeleksian siswa yang direkomendasikan untuk mengikuti LKS-SMK.


Keyword

a

Reference

Akbar, Ilham Rizkil. 2017. Implementasi Klasifikasi Data Mining untuk Menentukan Siswa Berprestasi dengan Metode ID3 (Interative Dischomotomiser Three). Simki-Techsain, 1 (5). (Online), tersedia: (http://simki.unpkediri.ac.id/detail/13.1.03.02.0350), diunduh 1 November 2017.

Amin, Muhammad Miftakul. 2010. Pengembangan Aplikasi Web Menggunkan PHP Data Object (PDO). Yogyakarta : Graha Ilmu

David, Mcg. 2004. Tutorial: The ID3 Decision Tree Algorithm. Monash University Faculty of Information Technology.

Fajarianto, Otto., Muchammad Iqbal, dan Jaka Tubagus Cahya. 2017. Sistem Penunjang Keputusan Seleksi Penerimaan Karyawan Dengan Metode Weighted Product. Jurnal Sisfotek Global, 7 (1): 49-55, (Online), tersedia: http://journal.stmikglobal.ac.id, diunduh 6 November 2017.

Farida, Intan Nur., dan Eka Mustikasari. 2016. Implementasi Metode Weighted Product Dalam Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Peserta Didik Baru di UPTD SMA Negeri 1 Gondang. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia 2016, 4 (1): 91-96, (Online), tersedia: (http://ojs.amikom.ac.id), diunduh 19 April 2018.

Fitrahwan, Arrizky Bintang. 2017. Sistem Seleksi Penerima Bantuan Masyarakat Kurang Mampu menggunakan Metode Weighted Product.  Simki-Techsain, 1(12). (Online), tersedia: (http://simki.unpkediri.ac.id/detail/13.1.03.03.01 10),  diunduh 2 November 2017.

Hidayatullah, Priyanto., dan Jauhari Khairul Kawistara. 2014. Pemprograman Web. Bandung: Informatika.

Kadir, Abdul. 2008. Tuntunan Praktis Belajar Database Menggunakan MySQL. Yogyakarta :

Kemdikbud. 2009. Lomba Kompetensi Siswa SMK Kabupaten Cianjur. (Online). tersedia: https://psmk.kemdikbud.go.id/konten/489/lomba-kompetensi-siswa-smk-kabupaten-cianjur., diunduh 1 November 2017.

Kemdikbud. 2016. Konsep Pembelajaran di Sekolah Menengah Kejuruan. (Online). tersedia: https://psmk.kemdikbud.go.id/konten/1869/konsep-pembelajaran-di-sekolah-menengah-kejuruan., diunduh 1 November 2017.

Kusrini., dan Emha Taufiq Luthfi. 2009. Algoritma Data Mining. Yokyakarta: Andi.

Kusumadewi, Sri., dkk. 2006. Fuzzy Multi-Attribute Decision Making (Fuzzy MADM). Yogyakarta: Graha Ilmu.

Larose., Daniel T. 2005. Discovering Knowledge In Data: An Intruction To Data Mining. John Willey & Son, Inc.

Niswatin, Ratih Kumalasari. 2016. Sistem Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Menggunakan Metode Weighted Product (WP). Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia 2016, 4 (1): 31-36, (Online), tersedia: http://ojs.amikom.ac.id/, diunduh 25 Juli 2018.

Nofriansyah, Dicky., dan Sarjon Defit. 2017. Multi Criteria Decision Making (MCDM) Pada  Sistem Pendukung Keputusan. Yogyakarta: Deepublish.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.29 Tahun 1990 Tentang Pendidikan Menengah. Badan Pembinaan Hukum Nasional. (online), tersedia: www.bphn.go.id., diunduh 1 November 2017.

Pratiwi, Heny. 2016. Buku Ajar Sistem Pendukung Keputusan. Yogyakarta: Deepublish.

Ramaniv, R.Geetha., dan P.Nancy. 2014. Discovery of Classification Rules in Prediction of Applications Usage in Social Network Data (Facebook Application Data) Using Data Mining Algorithms. International Journal on Human Machine Interaction, 1 (2): 28-36, (Online), tersedia: http://www.academia.edu, diunduh 7 Februari 2018.

Santosa, Budi. 2007. Data  Mining  Teknik Pemanfaatan Data untuk Keperluan  Bisnis. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sugiyono. 2003. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Pusat Bahasa Depdiknas.

Sutopo. 2007. Kegiatan Penjurian dalam Rangka Lomba Kompetensi Siswa (LKS) SMK se Daerah Istimewa Yogyakarta Bidang Keahlian Mesin Perkakas. (online), tersedia: http://staff.uny.ac.id,  diunduh 1 November 2017.

Suyanto. 2011. Artificial Intelligence. Bandung: Informatika.

Turban, E., dkk. 2005. Decision Support Systems and Intelligent System. Yogyakarta: Andi Offset.

Tyasti, Avia Enggar., Dwi Ispriyanti., dan Abdul Hoyyi. 2015. Algoritma Iterative Dichotomiser 3 (ID3) untuk Mengidentifikasi Data Rekam Medis (Studi Kasus Penyakit Diabetes Mellitus di Balai Kesehatan Kementerian Perindustrian, Jakarta). Jurnal Gaussian,  (Online),  4 (2): 237-246, tersedia: https://ejournal3.undip.ac.id, diunduh 6 November 2017.

Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. (online), tersedia: direktori.madrasah.kemenag.go.id., diunduh 1 November 2017.

Utama, Tisna Dedi., Sari Widya Sihwi dan Afrizal Doewes. 2014. Implementasi Algoritma Iterative Dichotomiser 3 pada Penyeleksian Program Mahasiswa Wirausaha UNS. Jurnal Itsmart, (Online), 3 (2): 74-82, tersedia: https://jurnal.uns.ac.id, diunduh 20 Desember 2017.

Yoni, Dwi Cahyanto., dan Hindayati Mustafidah. 2017. Penerapan Metode WP (Weighted Product) untuk Pemilihan Mahasiswa Lulusan Terbaik di Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Juita, (Online), 4 (1): 22-27, tersedia: https://media.neliti.com, diunduh 4 November 2017.


PUBLISHED

2018-08-13

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE

Vol. 02 No. 09 Tahun 2018

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI