ANALISIS KINERJA KARYAWAN DITINJAU DARI GAYA KEPEMIMPINAN, KOMUNIKASI, DAN LINGKUNGAN KERJA PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM ARTO MAKMUR NGANJUK


Author (Penulis)

WINDA RATNASARI
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

14.1.02.02.0119

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi pada masalah kinerja karyawan di KSP Arto Makmur Nganjuk. Gaya kepemimpinan yang tidak berkomitmen karena sering terjadi perubahan kebijakan, komunikasi yang diterapkan kurang efektif, dan lingkungan kerja yang kurang optimal karena fasilitas yang diberikan oleh organisasi kurang memadai.

Penelitian ini bertujuan mengetahui : (1) Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan, (2) Pengaruh komunikasi terhadap kinerja karyawan, (3) Pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan, (4) Pengaruh gaya kepemimpinan, komunikasi, dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian kausalitas. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh (sensus) dengan jumlah 30 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, koefisien determinasi, dan uji hipotesis.

Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa ada pengaruh signifikan antara gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan. Ada pengaruh signifikan antara komunikasi terhadap kinerja karyawan. Ada pengaruh signifikan antara lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan. Ada pengaruh signifikan secara simultan antara gaya kepemimpinan, komunikasi, dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan. Variabel lingkungan kerja merupakan variabel yang paling dominan dibanding dengan gaya kepemimpinan dan komunikasi.


Keyword

a

Reference

Bangun, Wilson. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Erlangga

 

Fahmi, Irham. 2011. Manajemen Kinerja Teori dan Aplikasi. Bandung : Alfabeta.

 

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro

 

Hamali, Arif Yusuf. 2016. Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi Mengelola Karyawan. Yogyakarta : CAPS (Center for Academic Publishing Service)

 

Handoko, T.Tani. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : BPFE UGM

 

Hardianto, Bimo. 2017. Pengaruh  Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Komunikasi, dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan Bank BNI Syariah Cabang Kota Surakarta (Online) http://digilib.uin-suka.ac.id/28702/, diunduh 07 April 2018.

 

Hartono, Winastyo Febrianto dan Jopie Jorie Rotinsulu. 2015. Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komunikasi, dan Pembagian Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Prima Inti Citra Rasa Manado (Online) http://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/9246, diunduh 07 April 2018.

 

Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo. 2009. Metodologi Penelitian Bisnis untuk Akuntansi & Manajemen. Yogyakarta : BPFE

 

Kasmir. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Jakarta : PT RajaGrafindo Persada

 

Nimran, Umar dan Amirullah. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia & Perilaku Organisasi. Malang : Sinar Akademika Malang

 

Rais, Reinhard, dkk. 2016. Pengaruh Komitmen Organisasi, Kepuasan Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan di PT. PLN (Persero) Wilayah Sulutenggo (Online), tersedia : https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jbie/article/view/10627, diunduh 07 April 2018.

 

Sanusi, Anwar. 2014. Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta : Salemba Empat

 

Savitri. 2015. Pengaruh Budaya Organisasi, Komunikasi, Kompensasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit Assalam di Gemolong Kabupaten Sragen (Online), tersedia : http://ejurnal.unisri.ac.id/index.php/Manajemen/article/view/1121, diunduh 07 April 2018.

 

Simamora, Bilson. 2011. Riset Pemasaran. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama

 

Sinangdoyo. 2015. Pengaruh Kepuasan kerja, Motivasi Kerja dan Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan Hotel Grand Orchid di Solo (Online), tersedia: http://id.portalgaruda.org/index.php?page=2&ipp=10&ref=browse&mod=viewjournal&journal=5260, diunduh 07 April 2018.

 

Sugiyono. 2013. Metodologi Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung : Alfabeta

 

Sunyoto, Danang dan Burhanudin. 2011. Perilaku Organisasi. Yogyakarta : CAPS

 

Sunyoto, Danang. 2013. Teori, Kuesioner & Analisis Data Sumber Daya Manusia (Praktik Penelitian). Yogyakarta : CAPS (Center for Academic Publishing Service)

 

Sutrisno. 2014. MSDM. Jakarta : Prenada Media Group

 

Suwondo, Diah Indriani dan Eddy Madiono Susanto. 2015. Hubungan Lingkungan Kerja, Disiplin Kerja, dan Kinerja Karyawan (Online) http://puslit2.petra.ac.id/ejournal/index.php/man/article/view/19348, diunduh 07 April 2018.

 

Thoha, Miftah. 2012. Kepemimpinan dalam manajemen. Jakarta : PT Raja Grafindo Cipta

 


PUBLISHED

2018-08-11

JOURNAL

Simki-Economic

ISSN

2599-0748

ISSUE

Vol. 02 No. 05 Tahun 2018

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI