Budaya Organisasi, Motivasi Kerja, dan Pengembangan Karir terhadap KInerja Karyawan pada CV. Sari Agung Tulungagung


Author (Penulis)

DEVIA CHARIN VITA SASMITA PUTRI
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

14.1.02.02.0113

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi pada kinerja karyawan di CV Sari Agung Tulungagung yang belum maksimal. Budaya organisasi yang masih menerapkan norma atau nilai-nilai model lama juga menjadi pemicu kurang nyamannya karyawan berada di lingkungan perusahaan. Selain itu motivasi kerja yang rendah dan pengembangan karir yang tidak sesuai dengan apa yang diterima oleh karyawan juga menjadi penyebab kurang maksimalnya hasil kinerja karyawan untuk perusahaan.

            Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Menganalisis apakah budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada CV Sari Agung Tulungagung, (2) Menganalisis apakah motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada CV Sari Agung Tulungagung, (3) Menganalisis apakah pengembangan karir berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada CV Sari Agung Tulungagung, (4) Menganalisis apakah budaya organisasi, motivasi kerja, dan pengembangan karir berpengaruh secara simultan terhadap kinerja karyawan pada CV Sari Agung Tulungagung.

            Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kausal (sebab akibat) dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh dimana semua anggota dijadikan sampel. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan terlebih dahulu diuji dengan uji validitas dan reliabilitas.

            Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan CV Sari Agung Tulungagung. Motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan CV Sari Agung Tulungagung. Pengembangan karir berpengaruh terhadap kinerja karyawan CV Sari Agung Tulungagung. Secara simultan budaya organisasi, motivasi kerja, dan pengembangan karir berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan CV Sari Agung Tulungagung.

Terbukti bahwa budaya organisasi, motivasi kerja, dan pengembangan karir berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan CV Sari Agung Tulungagung. Maka perusahaan diharapkan bisa menjalankan variabel-variabel tersebut lebih baik lagi kedepannya, ditingkatkan untuk mencapai hasil kerja yang maksimal bagi semua pihak.


Keyword

a

Reference

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Edison, Emron. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia (Strategi dan Perubahan dalam rangka Meningkatkan Kinerja Pegawai dan Organisasi). Bandung: Alfabeta.

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hasibuan, M. 2012. ManajemenSumberDayaManusia. Jakarta: PT Bumi Aksara.

 

Mangkunegara, A.P. 2016. ManajemenSumberDayaManusia Perusahaan. Cetakan Ketigabelas. Bandung: PT RemajaRosdakarya.

 

Pratiwi, Endah Yulia. 2017. Pengaruh Budaya Organisasi, Motivasi, Dan Lingkungan Kerja Non Fisik, Terhadap Kinerja Pegawai Badan Narkotika  Nasional (BNN) Kota Kediri. Kediri: UNPKediri.

 

Priyatno, Duwi. 2014. SPSS 22 Pengolahan Data Terpraktis.Yogyakarta: CV Andi Offset.

Robbins. S.P. 2011. Perilaku Organisasi Edisi Sepuluh. Jakarta: PT. Indeks.

 

Sari, Irine Prastika. 2017. Pengaruh Pengembangan Karir, Program Kesejahteraan, Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kecamatan Mojoroto Kota Kediri. Kediri: UNPKediri.

 

Sari, Yesi Elok Nofita. 2017. Pengaruh Budaya Organisasi, Kedisiplinan, Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan PT Bank Jatim Cabang Nganjuk. Kediri: UNPKediri.

 

Siagian, P.S.2012. Sistem Informasi Manajemen. Jakarta : Bumi Aksara.

 

Sugiyono. 2016. Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.

Sutrisno, E.2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Cetakan Kempat. Jakarta: Prenadamedia Group.

 

Umam, K. 2012. Perilaku Organisasi, Cetakan Kedua. Bandung : Badan Penerbit CV Pustaka Setia.

 

 

Wibowo, Ariandi. 2017. Analisis Pengaruh Motivasi, Kompensasi, Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan di PT MPM Motor Ndingin Kab. Nganjuk Tahun 2016. Kediri: UNPKediri.

 

Winarningsih. 2016. Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komunikasi, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Archoplan Indoraya Surabaya. Surabaya.

 

https://www.bps.go.id

Simki.unpkediri.ac.id.

 


PUBLISHED

2019-02-19

JOURNAL

Simki-Economic

ISSN

2599-0748

ISSUE

Vol. 03 No. 01 Tahun 2019

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI