SISTEM PENENTUAN KELAYAKAN PEMBERIAN PINJAMAN PADA KOPERASI MENGGUNAKAN METODE AHP


Author (Penulis)

LAILATUL MUSFIROH
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

13.1.03.03.0092

Abstract

ABSTRAK Lailatul Musfiroh : Sistem Penentuan Kelayakan Pemberian Pinjaman Pada Koperasi Menggunakan Metode AHP, Skripsi, Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknik Universitas Nusantara PGRI Kediri, 2017 Kata Kunci : Aplikasi, Koperasi, Analytical Hierarchy Process (AHP) Koperasi Simpan Pinjam Al Wardah merupakan koperasi yang bergerak dalam usaha perkreditan yang menyediakan simpanan atau kredit. Sebagaimana koperasi pada umumnya, pinjaman atau kredit yang diberikan bunga yang rendah dan denda yang ringan. Permasalahan yang dapat diselesaikan menggunakan SPK salah satunya adalah perhitungan kredit pada koperasi Al-Wardah, dalam kegiatan pengambilan keputusan pada koperasi Al-Wardah masih kurang memadai. Sehingga perlu dibuat sistem pendukung, komputer yang dapat membantu dalam mengambil keputusan pemberian pinjaman dengan cepat, tepat dan akurat Tujuan Dari Penelitian ini adalah untuk penentuan kelayakan kreditur dalam pemberian peminjaman uang. Hasil dari penelitian ini adalah untuk merancang, mengaplikasikan serta mengembangkan sistem pendukung keputusan (SPK) yang mampu memberikan referensi kelayakan pemberian pinjaman kepada kreditur.

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2017-08-18

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE

Vol. 01 No. 02 Tahun 2017

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI