ANALISIS SISTEM PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERINDO JATIM CABANG DERMO PLOSOKLATEN


Author (Penulis)

DWI SULISTYANINGTYAS
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

13.1.02.01.0078

Abstract

ABSTRAK Dwi Sulistyaningtyas: Analisis Sistem pemberian kredit pada Koperindo Jatim Cabang Dermo Plosoklaten Kata kunci: prosedur pemberian kredit Penelitian ini dilatar belakangi bahwa pemberian kredit merupakan salah satu bisnis utama bank yang menghasilkan pendapatan bagi perusahaan dan merupakan salah satu bagian terbesar dari aktiva yang dimiliki oleh perusahaan, namun disisi lain pemberian kredit memiliki risiko. Salah satu risiko dari pemberian kredit adalah munculnya kredit bermasalah (Non Performing Loan) atau yang sering disebut dengan kredit macet.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis prosedur pemberian pinjaman kredit pada Koperindo Jatim cabang Dermo Plosolaten. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data melakukan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Tenik analisis dengan menggunakan pengumpulan, menganalisa, membandingkan dan menarik kesimpulan. Keabsahaan temuan dengan menggunakan teknik triangulasi (gabungan), meliputi triangulasi data, triangulasi pengamat, triangulasi teori dan triangulasi metode. Temuan hasil penelitian ini adalah (1) Prosedur pemberian kredit yang dijalankan Koperasi Koperindo Jatim sudah cukup baik. Hanya catatan akuntansi yang digunakan tidak memakai jurnal. (2) Pengendalian internal yang dijalankan Koperindo Jatim sudah cukup baik, namun di aktivitas pengendalian kurang sesuai karena pengendalian internal dalam pemberian kredit manajer memberikan kredit ganda kepada debitur yang masih memiliki pinjaman. J

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2017-08-21

JOURNAL

Simki-Economic

ISSN

2599-0748

ISSUE

Vol. 01 No. 09 Tahun 2017

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI