HUBUNGAN ANTARA KOORDINASI MATA KAKI, KEKUATAN OTOT TUNGKAI, DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP KETEPATAN SHOOTING SISWA SSB KEDIRI PUTRA U-15 TAHUN 2018


Author (Penulis)

SAIFUL BAGUS WIBOWO
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

13.1.01.09.0384

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi indonesia merupakan salah satu negara berkembang di wilayah Asia Tenggara, terdapat tiga permasalahan penting yang dihadapi oleh bangsa Indonesia, diantaranya adalah kemiskinan, ketertinggalan peradaban, dan kekurangan ilmu pengetahuan. Permasalahan tersebut disebabkan oleh rendahnya kualitas pendidikan.Penelitian ini bertujuan : Untuk mengetahui hubungan antara koordinasi mata kaki dengan ketepatan shooting siswa SSB Kediri Putra U-15 Tahun 2018?(2).Untuk mengetahui hubungan antara kekuatan otot tungkai dengan ketepatan shooting siswa SSB Kediri Putra U-15 Tahun 2018?(3). Untuk mengetahui hubungan antara power otot tungkai dengan ketepatan shooting siswa SSB Kediri Putra U-15 Tahun 2018?(4).Untuk mengetahui hubungan antara koordinasi mata kaki, kekuatan otot tungkai, dan power otot tungkai terhadap ketepatan shooting siswa SSB Kediri Putra U-15 Tahun 2018.Jenis penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif.: Populasi dalam penelitian ini adalah siswa Sekolah Sepak Bola (SSB) Kediri Putra U-15 tahun 2018 yang berjumlah 30 siswa SSB Usia U-15 Tahun. sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah keseluruhan dari populasi yaitu sebanyak 30 siswa.Kesimpulan dari penelitian ini adalah (1) Ada hubungan antara koordinasi mata kaki dengan ketepatan shootingsiswa SSB kediri putra U-15 Tahun 2018.K Karena nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 atau nilai rhitung 0,449 > 0,361 rtabel, H0 di tolak H1 diterima.(2). Adahubungan antara antara kekuatan otot tungkaidengan ketepatan shooting siswa SSB kediri putra U-15 Tahun 2018.Karena nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 atau nilai rhitung 0,379 > 0,361 rtabel, H0 di tolak H2 diterima.(3). Adahubungan antara power otot tungkai dengan ketepatan shootingsiswa SSB kediri putra U-15 Tahun 2018.Karena nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 atau nilai rhitung 0,410 > 0,361 rtabel, H0 di tolak H3 diterima.(4). Ada hubungan antara koordinasi mata kaki, kekuatan otot tungkai dan power otot tungkai dengan ketepatan shootingsiswa SSB kediri putra U-15 Tahun 2018. Hasil dari tersebut sebesar 40,7% dan sisanya 59,3% di jelaskan variabel lain.
KATA KUNCI : Koordinasi Mata Kaki, Kekuatan Otot Tungkai, Power Otot Tungkai.


Keyword

a

Reference

Ardianto, A.W. 2016. Persepsi Pelatih Sekolah SepakBola (SSB) Di Daerah Istimewa Yogyakarta pada Pendidikam Karkter dalam Olahraga. (Online). Tersedia: eprints.uny.ac.id, diunduh 10 Agustus 2017.
Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian (cetakan kelima belas). Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Fenanlampir, A dan Faruq, M.M. 2015. Tes dan Pengukuran dalam Olahraga. Yogyakarta: CV Andi Offset
Iskandar, D. 2016. Hubungan Antara Kekuatan Otot Tungkai, Panjang Tungkai Dan Lingkar Paha Dengan Hasil Tendangan Sepakbola Siswa MTS Muhammadiyah 1 Natar Lampung Selatan. (Online). Tersedia: digilib.unila.ac.ad, diunduh 10 Agustus 2017.
Ngatman,2001 . Petunjuk Praktikum Tes dan Pengukuran. Yogyakarta. FIK.UNY
Nuari, R. 2013. Hubungan Kekuatan Otot Tungkai Dengan Hasil Ketepatan Menendang Bola Kearah Gawang (Shooting) Pada Club Sepakbola Pekanbaru FC, Purwodadi Panam Pekanbaru. (Online). Tersedia: repository.unri.ac.id>bitstream>handle, diunduh 10 Agustus 2017.
Nurcahya, B. 2013. Hubungan Kekuatan Otot Lengan, Power Otot Tungkai, Dan Kelentukan Dengan Ketepatan Jumping Smash Sekolah

Bulutangkis Surya Mataram Sleman. (Online). Tersedia: eprints.uny.ac.id>SKRIPSI BONDAN, diunduh 15 Agustus 2017.
Sadewa, Y.R. 2011. Hubungan Kekuatan Otot Tungkai, Power Tungkai Dan Kelentukan Tungkai Dengan Start Renang Gaya Kupu-Kupu Pada Atlet Perkumpulan Renang Yuso Yogyakarta. (Online). Tersedia: eprints.uny.ac.id>skripsi, diunduh 15 Agustus 2017.
Setiawan, H. 2015. Kontribusi Power Otot Tungkai, Kekuatan Otot Perut, dan Kelentukan terhadap Hasil Heading. (Online). Tersedia: download.portalgaruda.org>article, diunduh 10 Agustus 2017.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (cetakan kedua puluh dua). Bandung: Alfabeta.


PUBLISHED

2019-02-19

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE

Vol. 03 No. 04 Tahun 2019

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI