Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Student Team Achievement divisions (STAD) dengan media audio visual terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan pancasila di SMP Muhammadiyah kota kediri


Author (Penulis)

DESI SUMBERRIA NINGSIH
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

13.1.01.03.0016

Abstract

Sasaran di dalam dunia pendidikan adalah manusia. Pendidikan memiliki tujuan membantu siswa untuk menumbuhkan dan mengemkembangkan potensi-potensi kemanusiaan yang dimiliki. Menurut Titarahardja dan Sulo (2010: 1) menyatakan, “Potensi kemanusiaan merupakan benih untuk menjadi seorang manusia yang di ibaratkan sebuah biji mangga bagaimanapun wujudnya jika ditanam dengan baik, pasti akan menjadi sebuah pohon mangga dan bukannya menjadi sebuah pohon jambu”. Sehingga pendidikan menjadi salah satu faktor penting untuk diperhatikan dalam proses pembangunan nasional. Pembangunan nasional itu sendiri dilakukan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa, supaya sumber daya manusia menjadi semakin berkualitas.

dirumuskan masalah yang akan dibahas dalam penelitian ini adalah Adakah pengaruh penggunaan model pembelajan Student Team Achievement Divisions (STAD) dengan media audio visual terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila? Adakah pengaruh penggunaan model pembelajaran Student Team Achievement Divisions (STAD) tanpa media audio visual terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila? Adakah  perbedaan antara penggunaan model pembelajaran STAD dengan media audio visual dan penggunaan model pembelajaran STAD tanpa media audio terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila?

Metode penelitian yang digunakan adalah Variabel Dalam penelitian ini dapat ditarik kesimpulan bahwa variabel adalah obyek penelitian yang bervariasi atau apa yang menjadi titik perhatian suatu penelitian.sebab tujuan penelitian ini Deskripsi Penggunaan Model Pembelajaran STAD Student Team Achievement Divisions (STAD) dengan Media Audio Visual, Deskripsi Penggunaan Model Pembelajaran STAD Student Team Achievement Divisions (STAD) Tanpa Media Audio Visual, Deskripsi Nilai Kebersamaan Kelas Eksperimen, Deskripsi Nilai Kebersamaan Kelas Kontrol

kesimpulan hasil penelitian sebagai berikut:Terdapat pengaruh penggunaan model pembelajan Student Team Achievement Divisions (STAD) dengan media audio visual terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila.Terdapat pengaruh penggunaan model pembelajan Student Team Achievement Divisions (STAD) tanpa media audio visual terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila.Terdapat perbedaan pengaruh antara penggunaan model pembelajan STAD dengan media audio visual dan penggunaan model pembelajan STAD tanpa media audio visual terhadap nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila.

 

Kata Kunci: STAD, media audio, pancasila


 


Keyword

a

Reference

Arsyad, Azhar. 2011. Media Pembelajaran, Cetakan 15. Jakarta: Rajawali Pers.

Dhini Kartika, Annisa. 2015. Studi Komparasi Pembelajaran Kimia Model Kooperatif STAD (Students Teams Achievement Divisions)  Dan Jigsaw Berbantuan Media Audio Visual Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Materi Koloid Kelas Xi Semester 2 Sma Negeri 2 Karanganyar Tahun Pelajaran 2011/2012. Jurnal Pendidikan Kimia (JPK), Vol. 4 No. 3 Tahun 2015 ISSN 2337-9995. Program Penerbit: Universitas Sebelas MaretHal. http://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/kimia

Gul Nazir Khan dan Hafiz Muhammad Inamullah. 2011. Effect of Student’s Team Achievement Division (STAD) on Academic Achievement of Students, Asian Social Science,7, 12.

Handayani, Aprilia Dwi. dkk. 2014. Pelatihan SPSS (Statistical Product and Service Solutions). Kediri: UN PGRI Kediri.

Jalinus dan Ambiyar. 2016. Media dan Sumber Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Muhammad Thobroni dan Arif Mustofa. 2013. Belajar dan Pembelajaran Pengembangan Wacana dan Praktik Pembelajaran dalam Pembangunan Nasional. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.

Muslikah. 2010. Sukses Profesi Guru dengan Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Inter Press.

Nurdyansah dan Fahyuni. 2016. Inovasi Model Pembelajaran. Yogyakarta: Yogyakarta: Inter Press.

Purwono, Joni. 2014. Penggunaan Media Audio-Visual Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Pacitan, Jurnal Teknologi Pendidikan Dan Pembelajaran Vol.2, No.2, hal 127 – 144, Edisi April  2014 ISSN: 2354-6441. Solo: UNS. http://jurnal.fkip.uns.ac.id

Riduwan. 2013. Dasar-Dasar Statistika. Bandung: Alfabera.

Rusman (2013. Model-Model Pembelajaran, Mengembangkan Profesional Guru. Jakarta: Rajawali Press.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Sukiman. 2012. Pengembangan Media Pembelajaran. Yogyakarta: PT Pustaka Insan Madani.

Sumarni. 2016. Peningkatan Kemampuan Memahami Nilai Kebersamaan Dalam Proses Perumusan Pancasila Melalui  Metode Inkuiri  SD Negeri 02 Wuluh Kec. Siwalan Kab. Pekalongan, Jawa Tengah. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI) Vol. 1, No. 1, Januari 2016  ISSN 2477-2240.

Sumiharsono dan Hisbiyatul. 2017. Media Pembejaran, Buku Bacaan Wajib Dosen, Guru, dan Calon Pendidik. Jakarta: Pustaka Abadi.

Suprijono, Agus. 2011. Model-model Pembelajaran. Jakarta: Gramedia Pustaka Jaya.

Trianto. 2010. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana.

Umar Tirtarahardja dan S.L. La Sulo. 2010. Pengantar Pendidikan. Makassar: Badan Penerbit UNM.

 

 

 


PUBLISHED

2020-02-21

JOURNAL

Simki-Pedagogia

ISSN

2599-073X

ISSUE

Vol. 03 No. 05 Tahun 2019

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI