SISTEM REKOMENDASI PEMILIHAN (WEDDING ORGANIZER) DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)


Author (Penulis)

Fifin Fatkhurrohmah
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

12.1.03.02.0282

Abstract

ABSTRAK FIFIN FATKHURROHMAH : Sistem Rekomendasi Pemilihan (Wedding Organizer) Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW). Skripsi, Teknik Informatika, FT UN PGRI Kediri, 2016. Sistem Pendukung Keputusan (SPKdidefinisikan sebagai sebuah sistem yang dimaksudkan untuk mendukung para pengambil keputusan manajerial dalam situasi situasi tertentu. Sistem pendukung keputusan dimaksudkan untuk menjadi alat bantu bagi para pengambil keputusan untuk wedding organizer. Dalam penentuan pemilihan Wedding Organizer (WO) di kabupaten Tulungagung memerlukan beberapa kriteria yang digunakan yaitu fasilitas, tatarias, konsep, pelayanan, harga. Oleh karna itu penulis membangun sebuah sistem yang dapat untuk membantu pasangan calon pengantin yang akan menikah untuk memilih wedding organizer yang tepat sesuai dengan kebutuhan dan anggaran pernikahan yang disediakan., yaitu Sistem Rekomendasi Pemilihan (Wedding Organizer) Dengan Metode Simple Additive Weighting (Saw). Metode yang digunakan dalam sistem pendukung keputusan ini adalah metode Simple Additive Weighting (SAW) merupakan metode penjumlahan pembobotan langsung untuk faktor-faktor tersebut. Konsep dasar metode SAW adalah mencari penjumlahan terbobot dari rating kinerja pada setiap altenartif pada semua. Hasil dari penelitian ini Sistem Pendukung Keputusan dengan mengunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) mampu membatu calon mempelai dalam mencari keperluan pernikahan yang tepat sesuai kriteria yang dinginan. Kata kunci : SPK, Simple Additive Weighting (SAW), keperluan pernikahan.

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2016-08-17

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE


Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI