Sistem informasi stok barang menggunakan metode FIFO (First In first Out) di CV. Power Manunggal Group


Author (Penulis)

BENI AZIDA
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

11.1.03.03.0281

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti, bahwa stok keluar masuk barang yang terdapat pada CV. Power Manunggal Group belum berjalan dengan baik. Akibatnya stok barang di gudang mengalami penumpukan barang sehingga perusahaan tidak mengetahui apabila stok barang digudang kurang atau berlebihan. Selain itu, penumpukan stok barang yang terlalu lama akan mengalami kerusakan. Tujuan penelitian ini adalah (1) Mengasilkan rancangan Sistem Informasi stok barang menggunakan metode FIFO di CV. Power Manunggal Group. (2) Menghasilkan program aplikasi sistem informasi stok barang menggunakan metode FIFO di CV. Power Manunggal Group Penelitian ini menggunakan metode FIFO (First In First Out), diamana metode ini dapat mendatangkan banyak keuntungan yaitu (1) Keluar dan masuknya barang dapat diketahui dengan jelas. (2) Kualitas barang yang akan dijual lebih terjaga, siklus barang yang juga terjaga (Barang yang pertama masuk akan dikeluarkan terlebih dahulu). Hasil implementasi dari penelitian ini yaitu (1) Menghasilkan rancangan Sistem informasi stok barang menggunakan metode FIFO di CV. Power manunggal Group. (2) Menghasilkan program aplikasi Sistem informasi stok barang menggunakan metode FIFO di CV. Power manunggal Group KATA KUNCI: FIFO, SDLC, Stok barang.

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2017-08-15

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE

Vol. 01 No. 07 Tahun 2017

Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI