PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VISUAL DALAM MODEL NHT PADA MATERI KESEBANGUNAN DAN SIMETRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGANALISIS SIFAT-SIFAT KESEBANGUNAN SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR


Author (Penulis)

BINTI ROHMATUL YATIMAH
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

11.1.01.10.0046

Abstract

ABSTRAK Hasil pengamatan dilapangan pembelajaran Matematika kelas V semester 2 pada materi sifat-sifat kesebangunan terdapat masih banyaknya guru yang memberikan tidak menggunakan media pembelajaran yang tepat, sehingga aktifitas dan hasil belajar siswa rendah. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh penggunaan media visual dalam model NHT terhadap kemampuan menganalisis sifat-sifat kesebangunan siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini dilakukan dengan cara eksperimen, dengan sampel siswa kelas V SDN II Karangrejo, kelas V SDN III Kepatihan, dan kelas V SDN I Sukowiyono Tulungagung. Data analisis siwa diperoleh dengan cara mengerjakan post test dianalisis dengan analisis variansi dilanjutkan dengan Uji BNT. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kelas yang menggunakan benda tiruan adalah yang paling efektif dibanding kelas yang menggunakan media gambar dan tanpa media, karena benda tiruan dapat secara langsung menghubungkan obyek yang ada disekitar kehidupan siswa, sehingga memberikan pengalaman belajar yang bermakna.

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2016-01-24

JOURNAL

Simki-Pedagogia

ISSN

2599-073X

ISSUE


Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI