PENERAPAN METODE SAW (Simple Additive Weighting) PADA PENJUALAN RUMAH DI PERUMAHAN GRAND MANYARAN ESTATE KEDIRI


Author (Penulis)

HENDRI HERIYAWAN
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

10.1.03.02.0211

Abstract

Abstrak Kata kunci: Sistem Pendukung Keputusan, Penjualan perumahan dan SAW. Permasalahan penelitian ini adalah proyek perumahan sekarang sudah menjamur dimanamana sehingga sulit menentukan pilhan rumah yang cocok. Bagaimana membantu seseorang untuk memilih rumah diperumahan yang sesuai dengan keinginan. Penelitian dengan metode SAW (Simple Additive Weighting) yang subyek penelitian dilaksankan di perumahan Grand Manyaran Estate Kediri. Didalam perancangan sistem menggunakan Object Oriented Analysis Design. Sedangkan penerapan dan rancangan program dengan bahasa pemrograman PHP dengan database MySql. Kesimpulannya adalah aplikasi ini memberikan saran bagi seseorang agar dapat dijadikan pertimbangan dalam membeli rumah diperumahan. Dengan pemanfaatan teknologi maka akan menghasilkan saran yang lebih cepat dan tepat bagi seseorang yang ingin membeli rumah..

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

-0001-11-30

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE


Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI