r tabel. Dengan kata lain ada hubungan yang signifikan antara variabel x dengan variabel y di dalam penelitian ini, berarti HI diterima dan HO ditolak. (2) Dengan adanya hubungan positif antara kekuatan otot lengan dengan prestasi lengan gaya bebas 50 meter pada siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto berarti penelitian ini signifikan. Berdasarkan pengujian hipotesis dan hasil korelasi rxy = 0,893 pada taraf kepercayaan 1% = 0,463 lebih besar. Dari r hitung lebih besar dari r tabel, maka dapat disimpulkan: “Terdapat hubungan antara kekuatan otot lengan dengan prestasi renang gaya bebas pada siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto”. " "> r tabel. Dengan kata lain ada hubungan yang signifikan antara variabel x dengan variabel y di dalam penelitian ini, berarti HI diterima dan HO ditolak. (2) Dengan adanya hubungan positif antara kekuatan otot lengan dengan prestasi lengan gaya bebas 50 meter pada siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto berarti penelitian ini signifikan. Berdasarkan pengujian hipotesis dan hasil korelasi rxy = 0,893 pada taraf kepercayaan 1% = 0,463 lebih besar. Dari r hitung lebih besar dari r tabel, maka dapat disimpulkan: “Terdapat hubungan antara kekuatan otot lengan dengan prestasi renang gaya bebas pada siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto”. " ">


"STUDI KORELASI ANTARA KEKUATAN OTOT LENGAN TERHADAP PRESTASI RENANG GAYA BEBAS 50 METER BAGI SISWA KELAS XI SMKN 1 SOOKO KABUPATEN MOJOKERTO "


Author (Penulis)

IBNU FAHMI ADEN CAHYONO
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Author Identity (NPM)

10.1.01.09.1488

Abstract

"Abstrak IBNU FAHMI ADEN CAHYONO: Studi Korelasi Antara Kekuatan Otot Lengan Terhadap Prestasi Renang Gaya Bebas 50 Meter Bagi Siswa Kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto, Skripsi, Penjaskes-rek, FKIP UNP-Kediri, 2014. Kata kunci: kekuatan otot lengan, prestasi, renang gaya bebas Renang adalah aktifitas jasmani yang dilakukan dalam air (kolam renang). Cabang olahraga Renang sudah populer dalam kehidupan masya-rakat Indonesia. khususnya nomer gaya bebas 50 meter. Renang gaya bebas 50 meter sering diperlombakan ditingkat pelajar ataupun pada kejuaraan daerah. Di Indonesia renang gaya bebas pada nomor 50 meter sudah diajarkan atau diberikan disekolah, hal ini bertujuan untuk mencapai prestasi yang optimal. Hal seperti itu dapat dicapai kalau orang-orang yang terlibat di dalamnya benar benar profesional dan berkualitas. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan, akan tetapi tidak sekedar mengetahui hubunganya saja. Penelitian ini juga menyumbangkan daya fikir yang dapat meningkatkan prestasi khususnya di cabang renang gaya bebas 50 meter untuk siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto. Populasi penelitian diambil siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto sebanyak 37 siswa yang diambil secara acak atau randum sampling, artinya hanya 30 siswa yang dijadikan sampel. Metode yang dipergunakan dalam pengumpulan data adalah teste standart untuk renang gaya bebas 50 meter dan pengukuran untuk prestasi renang gaya bebas 50 meter. Pengumpulan data menggunakan tehnik korelasi untuk korelasi dua variabel menggunakan product moment dan pearson. Berdasarkan perhitungan hasil korelasi hasil penelitian dapat dijelas-kan sebagai berikut: (1) Hasil korelasi antara kedua variabel tersebut = 0,893 dan r tabel dengan derajat kebebasan (N–2) = (30–2) dan taraf signifikansi 1 % = 0,463 dengan demikian dapat ditarik kesimpulan bahwa r hitung > r tabel. Dengan kata lain ada hubungan yang signifikan antara variabel x dengan variabel y di dalam penelitian ini, berarti HI diterima dan HO ditolak. (2) Dengan adanya hubungan positif antara kekuatan otot lengan dengan prestasi lengan gaya bebas 50 meter pada siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto berarti penelitian ini signifikan. Berdasarkan pengujian hipotesis dan hasil korelasi rxy = 0,893 pada taraf kepercayaan 1% = 0,463 lebih besar. Dari r hitung lebih besar dari r tabel, maka dapat disimpulkan: “Terdapat hubungan antara kekuatan otot lengan dengan prestasi renang gaya bebas pada siswa kelas XI SMKN 1 Sooko Kabupaten Mojokerto”. "

Keyword

a

Reference


PUBLISHED

2015-12-28

JOURNAL

Simki-Techsain

ISSN

2599-3011

ISSUE


Download PDF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UN PGRI Kediri.

Jl. KH. Ahmad Dahlan 76 Mojoroto Kota Kediri

Designed by BootstrapMade
LPPM Server - Powered by BSI